Cinemags
  • Trending
  • Reviews
  • Movie News
  • TV News
  • Interview
  • Lainnya
    • Show Case
    • Komik
    • Shop
No Result
View All Result
Cinemags
  • Trending
  • Reviews
  • Movie News
  • TV News
  • Interview
  • Lainnya
    • Show Case
    • Komik
    • Shop
No Result
View All Result
Cinemags
No Result
View All Result

Tanggal Rilis Bill & Ted Face the Music Terpaksa Mundur Dua Minggu

by Kent
June 30, 2020
in Barat, Drama, Komedi, Movies, Musik dan Musikal, News
Reading Time: 1 min read
A A
0
Share on FacebookShare on Twitter

Dengan meningkatknya kasus penularan COVID-19 baru-baru ini di seluruh Amerika, beberapa film terpaksa harus memundurkan kembali tanggal rilis mereka dan setelah keputusan Warner Bros untuk memundurkan Tenet, Orion Pictures juga mengikuti dan menunda perilisan Bill & Ted Face the Music selama dua minggu.

Bill & Ted Face the Music sekarang akan dirilis di bioskop pada 28 Agustus. Sekuel ini awalnya akan rilis pada tanggal 14 Agustus. Sekuel ini merupakan salah satu film yang paling dinantikan oleh para penggemar di tahun ini, namun kini mereka harus lebih bersabar dalam menantikan film ini.

Film ini dibintangi kembali oleh Alex Winter dan Keanu Reeves. Film ini menceritakan tentang  Bill S. Preston (Winter) dan Ted “Theodore” Logan (Reeves), yang sekarang telah menjadi ayah namun belum memenuhi takdir rock ‘n ‘roll mereka. Kehidupan mereka berubah ketika mereka dikunjungi oleh seorang utusan dari masa depan yang memperingatkan mereka bahwa hanya lagu mereka yang bisa menyelamatkan dunia.

Bergabung dengan Winter dan Reeves adalah bintang pendatang baru Samara Weaving (Ready or Not) dan Brigette Lundy-Paine (Atypical) yang masing-masing berperan sebagai putri Bill dan Ted. Film ini juga akan menampilkan Anthony Carrigan (Barry), Jillian Bell (Workaholics), Kristen Schall (Toy Story 4), Holland Taylor (Gloria Bell), Kid Cudi, Erinn Hayes, Jayma Mays, dan Beck Bennet. William Sadler juga diatur untuk mengulangi perannya sebagai Death bersama dengan Amy Stoch dan Hal London Jr.

 

Tags: Alex WinterBerita FilmBill & Ted Face the MusicBill And Ted Face The MusicKeanu ReevesTanggal Rilis
Previous Post

Netflix Rilis Trailer dan Poster dari Animasi Over The Moon

Next Post

tvN Merilis Teaser Menegangkan untuk Musim Ke-2 dari Forest of Secrets

Related Posts

Saw XI
Barat

Blumhouse Ambil Alih Franchise ‘Saw’, Jigsaw Siap Kembali dengan Lebih Sadis

20/06/2025
Godzilla Minus One
Action

Sekuel Godzilla Minus One Siap Masuki Tahap Produksi

20/06/2025
Proyek Film Thriller Besutan Kathryn Bigelow Ungkap Judul dan Tanggal Tayang
Action

Proyek Film Thriller Besutan Kathryn Bigelow Ungkap Judul dan Tanggal Tayang

20/06/2025
Dragon’s Lair
Action

Ryan Reynolds Siap Beraksi di Film Live-Action “Dragon’s Lair” yang Akan Disutradarai James Bobin

20/06/2025
Next Post
tvN Merilis Teaser Menegangkan untuk Musim Ke-2 dari Forest of Secrets

tvN Merilis Teaser Menegangkan untuk Musim Ke-2 dari Forest of Secrets

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.

Popular 24 Hours

  • Humba Dreams Ully Triani

    Review Humba Dreams, peristiwa yang mendewasakan seorang lelaki

    414 shares
    Share 166 Tweet 104
Cinemags

© 2021 - 2025 Cinemags

Information

  • Advertise
  • Privacy Policy
  • Contact Us

Follow Us

No Result
View All Result
  • Trending
  • Reviews
  • Movie News
  • TV News
  • Interview
  • Lainnya
    • Show Case
    • Komik
    • Shop

© 2021 - 2025 Cinemags