Cinemags
  • Trending
  • Reviews
  • Movie News
  • TV News
  • Interview
  • Lainnya
    • Show Case
    • Komik
    • Shop
No Result
View All Result
Cinemags
  • Trending
  • Reviews
  • Movie News
  • TV News
  • Interview
  • Lainnya
    • Show Case
    • Komik
    • Shop
No Result
View All Result
Cinemags
No Result
View All Result

Sutradara John Wick akan Mengarahkan Film Black Samurai untuk Netflix

by Kent
October 21, 2022
in Action, Barat, Movies, News, Thriller
Reading Time: 2 mins read
A A
0
Black Samurai
Share on FacebookShare on Twitter

Netflix sedang dalam proses mengembangkan adaptasi novel Black Samurai, dan telah menambahkan Chad Stahelski sebagai sutradara, dan Leigh Dana Jackson sebagai penulis. Seperti dilaporkan oleh Deadline, Stahelski juga akan berkolaborasi sebagai produser film tersebut bersama dengan Jason Spitz, Alex Young, John Schoenfelder, dan Russell Ackerman. Diane Crafford melangkah sebagai produser eksekutif bersama Liza Fleissig dan Andre Gaines dari Cinematic Studios.

Novel Black Samurai adalah bagian dari seri buku thriller yang ditulis oleh mendiang penulis Marc Olden. Seri novel ini berisi total 8 buku, dan mengikuti karakter fiksi Robert Sand, seorang prajurit Amerika di Jepang yang belajar seni bela diri dan rahasia kuno samurai. Selama bertahun-tahun, Robert belajar seni bela diri, permainan pedang, dan secara sembunyi-sembunyi untuk menghentikan kekuatan berbahaya. Dia juga menjadi orang kulit hitam pertama yang mengambil sumpah samurai, dan menjadi salah satu petarung terkuat yang dilatih sensei Konuma. Novel pertama berfokus pada misi balas dendam, sementara buku-buku lainnya menampilkan petualangan keliling dunia yang fantastis yang melibatkan hulu ledak pasar gelap, mucikari, jutawan gila kekuasaan, pendeta voodoo, katana emas murni, dan banyak korban di sepanjang jalan.

Bagi Stahelski, ini akan menjadi proyek besar berikutnya setelah John Wick: Chapter 4. Stahelski juga akan mengarahkan film pembunuh berjudul Shibumi untuk Warner Bros, meskipun sampai kini tidak ada tanggal rilis yang jelas untuk film itu. Sedangkan Leigh Dana Jackson saat ini menjabat sebagai penulis dan produser eksekutif di serial Apple TV+, Foundation, dan juga sedang mengadaptasi serial Michael Moorcock yang berjudul The Eternal Champion untuk Apple juga.

Baca Juga:  Harold & Kumar Kembali! Siap Beraksi di Film Keempat dengan Sentuhan Baru dari Kreator Cobra Kai
Tags: Berita FilmBlack SamuraiChad StahelskiMarc OldenNetflix
Previous Post

Trailer Musim 4 dari Serial Titans Menggoda Awal Baru & Ancaman Baru

Next Post

Poster Karakter Black Panther: Wakanda Forever Menampilkan Namor, Okoye, dan Lainnya dalam Detail yang Menakjubkan

Related Posts

Saw XI
Barat

Blumhouse Ambil Alih Franchise ‘Saw’, Jigsaw Siap Kembali dengan Lebih Sadis

20/06/2025
Godzilla Minus One
Action

Sekuel Godzilla Minus One Siap Masuki Tahap Produksi

20/06/2025
Proyek Film Thriller Besutan Kathryn Bigelow Ungkap Judul dan Tanggal Tayang
Action

Proyek Film Thriller Besutan Kathryn Bigelow Ungkap Judul dan Tanggal Tayang

20/06/2025
Dragon’s Lair
Action

Ryan Reynolds Siap Beraksi di Film Live-Action “Dragon’s Lair” yang Akan Disutradarai James Bobin

20/06/2025
Next Post
Black Panther: Wakanda Forever

Poster Karakter Black Panther: Wakanda Forever Menampilkan Namor, Okoye, dan Lainnya dalam Detail yang Menakjubkan

Popular 24 Hours

  • james bond

    Inilah Tiga Sineas Calon Sutradara Film James Bond 25

    399 shares
    Share 160 Tweet 100
  • Inilah Sutradara yang akan Mengarahkan Flashpoint

    399 shares
    Share 160 Tweet 100
  • Sojin dari Girl’s Day akan Berperan dalam Film Zombie

    413 shares
    Share 165 Tweet 103
  • Trailer I’m Your Woman Hadirkan Drama Kejahatan Tahun 70-an yang Dibintangi Rachel Brosnahan

    408 shares
    Share 163 Tweet 102
  • Trailer Lamborghini: The Man Behind the Legend Menampilkan Dua Raksasa Mobil Terlibat Persaingan yang Menegangkan

    441 shares
    Share 176 Tweet 110
Cinemags

© 2021 - 2025 Cinemags

Information

  • Advertise
  • Privacy Policy
  • Contact Us

Follow Us

No Result
View All Result
  • Trending
  • Reviews
  • Movie News
  • TV News
  • Interview
  • Lainnya
    • Show Case
    • Komik
    • Shop

© 2021 - 2025 Cinemags