Cinemags
  • Trending
  • Reviews
  • Movie News
  • TV News
  • Interview
  • Lainnya
    • Show Case
    • Komik
    • Shop
No Result
View All Result
Cinemags
  • Trending
  • Reviews
  • Movie News
  • TV News
  • Interview
  • Lainnya
    • Show Case
    • Komik
    • Shop
No Result
View All Result
Cinemags
No Result
View All Result

Akankah JAFF MARKET Jadi Penghubung Seluruh Ekosistem Perfilman Tanah Air ?

by nuty laraswaty
December 1, 2024
in Articles, Film Festival, Indonesia, Komunitas, Movie Articles, Movies
Reading Time: 4 mins read
A A
0
JAFF Market 2024

JAFF Market 2024

Share on FacebookShare on Twitter

JAFF Market

Pada 2024 ini, ada yang baru di Jogjakarta Asian Film Festival (JAFF) ke 19 yang diikuti 180 film dari 25 negara.

Ini disebabkan , acara perfilman tersebut pun hadir dengan eventbaru yang disebut JAFF MARKET.

Tahun ini , berbeda dengan gelaran JAFF biasanya.
Dari pemberitaan yang dilakukan secara sistematis , tersampaikan bahwa JAFF MARKETbukan sekadar berisi penayangan film dan sesi berbincang dengan para sineas.
Event baru ini lebih berwujud sebuah pameran yang memiliki berbagai macam program menarik.
Baca juga :JAFF Ke-19 “Metanoia” Usung Harapan Masa Depan Industri Film Sinema Asia
JAFF MARKETpun diharapkan bisa menjadi sebuah pusat di mana seluruh ekosistem perfilman Indonesia bisa bertemu.
Mulai dari pelaku industri perfilman, penikmat film, hingga pihak-pihak yang tertarik untuk terjun ke dunia perfilman.

 

View this post on Instagram

 

A post shared by Cinemags Magz & Digital (@cinemagsnews)

Namun jika melihat statement ini, maka Cinemags pun kembali akan ingatan sebuah event yang tujuannya hampir sama, yaitu AKATARA

Akatara , merupakan sebuah forum. Tepatnya Indonesian Film Business Forum & Film Market, yang dahulu diselenggarakan oleh Kemenparekraf. Akun sosia medianya ada disini 
Sempat terhenti pada tahun 2022. AKATARA pun ternyata hadir pula di JAFF 19.
AKATARA 2024
AKATARA 2024

Namun ada pembedanya yaitu :

Berbeda dengan AKATARA sebelumnya, di tahun ini AKATARA menjadi bagian dari the 1st International Creative Industry Conference and Festival (IC Fest) 2024 di Yograkarta.
Program holistic berfokus pada konten kreatif yang mencerminkan komitmen untuk mendorong kreativitas dan inovasi global.

AKATARA sebagai bentuk integrasi dari program-program prioritas Kemenparekraf untuk memperkuat ekosistem perfilman nasional.

Tentu saja akan ada Workshop, Seminar, Pameran dan Pitching Forum.
Jika melihat akan hal ini.
Menurut pembaca, apakah ini akan menjadi kunci keberhasilan?
Baca juga : Usung Tema ‘Metanoia’ Jogjakarta Asian Film Festival Diikuti 25 Negara
Tags: 1st International Creative Industry Conference and Festival2024AkataraIC FestJAFF MARKET
Previous Post

Kamu sudah Nonton serial Psychological Thriller WeTV Original Main Api?

Next Post

Pembukaan JAFF Ke-19

Related Posts

Saw XI
Barat

Blumhouse Ambil Alih Franchise ‘Saw’, Jigsaw Siap Kembali dengan Lebih Sadis

20/06/2025
Godzilla Minus One
Action

Sekuel Godzilla Minus One Siap Masuki Tahap Produksi

20/06/2025
Proyek Film Thriller Besutan Kathryn Bigelow Ungkap Judul dan Tanggal Tayang
Action

Proyek Film Thriller Besutan Kathryn Bigelow Ungkap Judul dan Tanggal Tayang

20/06/2025
Dragon’s Lair
Action

Ryan Reynolds Siap Beraksi di Film Live-Action “Dragon’s Lair” yang Akan Disutradarai James Bobin

20/06/2025
Next Post
JAFF 19

Pembukaan JAFF Ke-19

Popular 24 Hours

  • Mouly Surya

    Mouly Surya Meraih Penghargaan Akira Kurosawa dari Tokyo Internasional Film Festival

    406 shares
    Share 162 Tweet 102
  • Sutradara Senior, Francis Ford Coppola Mendukung Pernyataan Martin Scorsese Mengenai MCU

    402 shares
    Share 161 Tweet 101
  • Cerita Para Pemeran dan Kreator Serial Gadis Kretek

    408 shares
    Share 163 Tweet 102
  • Siap-Siap, Netflix akan Menghadirkan Serial Live Action Avatar: The Last Airbender

    400 shares
    Share 160 Tweet 100
Cinemags

© 2021 - 2025 Cinemags

Information

  • Advertise
  • Privacy Policy
  • Contact Us

Follow Us

No Result
View All Result
  • Trending
  • Reviews
  • Movie News
  • TV News
  • Interview
  • Lainnya
    • Show Case
    • Komik
    • Shop

© 2021 - 2025 Cinemags